Tentang AP2TPI Hymne Kolokium
Hymne Kolokium
Lagu kebanggaan yang menggambarkan semangat dan dedikasi dalam memajukan pendidikan psikologi di Indonesia. Hymne ini menjadi simbol kebersamaan dan komitmen seluruh anggota AP2TPI dalam mencapai visi dan misi organisasi.
Intro
Kolokium Psikologi Indonesia
Wujud persatuan Perguruan Tinggi
Mengembangkan pendidikan Psikologi Indonesia
Melahirkan anak bangsa berkarakter mulia
Unggul pantang menyerah
Bersaing di kancah dunia
Satu dalam keragaman
Bhinneka Tunggal Ika
Berilmu, beriman, berakhlak mulia
Wujudkan Indonesia Sejahtera
Lirik: Wilman Dahlan
Komposisi / aransemen: Uti Rahardjo